Praja Muda Karana atau disingkat Pramuka adalah kegiatan ekstrakurikuler yang rutin dilaksanakan di MTs Thoriqul Huda setiap 1 tahun sekali.
Dalam Pramuka siswa akan diajarkan tentang banyak hal yang berkaitan dengan pengembangan diri dan juga kehidupan.
Kemudian siswa juga akan dilatih melakukan aktivitas-aktivitas menyenangkan namun berguna di dalam kehidupan sehari-hari misalnya memecahkan sandi dengan morse atau semaphore, mendirikan tenda, membuat api unggun dan semacamnya.